• TNI AL Gagalkan Penyelundupan Rokok Ilegal Senilai Rp1 Miliar di Aceh Utara
    Hankam | 5 bulan lalu
    TNI AL Gagalkan Penyelundupan Rokok Ilegal Senilai Rp1 Miliar di Aceh Utara

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Prajurit TNI Angkatan Laut, dalam hal ini prajurit Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Lhokseumawe berhasil menggagalkan penyelundupan rokok tanpa pita cukai (ilegal) sebanyak 350 dus senilai sekitar Rp1 Miliar melalui laut di wilayah Perairan Pesisir Kuala Cangkoi Aceh Utara, Sabtu (11/11/2023) lalu.

  • Polda Aceh dan Polres Jajaran Siap Amankan Pemilu 2024
    Hankam | 5 bulan lalu
    Polda Aceh dan Polres Jajaran Siap Amankan Pemilu 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polda Aceh beserta Polres Jajaran sudah siap untuk mengamankan pesta demokrasi pada Pemilu 2024. Hal tersebut disampaikan Kapolda Aceh Irjen Achmad Kartiko, usai melaksanakan kunjungan kerjanya ke sejumlah Polres jajaran, Minggu, 12 November 2023.

  • Kabareskrim Cek Kesiapan Ribuan Anggota untuk Kawal Piala Dunia U-17 di Jatim
    Hankam | 5 bulan lalu
    Kabareskrim Cek Kesiapan Ribuan Anggota untuk Kawal Piala Dunia U-17 di Jatim

    DIALEKSIS.COM | Surabaya - Kabareskrim Polri Komjen Pol Wahyu Widada selaku Kepala Satgas Operasi Pusat (Kaopspus) Operasi Aman Bacuya 2023 memeriksa kesiapan personel dan alat material khusus (Almatsus) ribuan personel yang dilibatkan dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Aman Bacuya 2023 Piala Dunia U-17, di Lapangan Mapolda Jatim, Kamis (9/11/2023).

  • Bahas Kapal Selam, Wamenhan Terima Kunjungan CEO Naval Prancis
    Hankam | 5 bulan lalu
    Bahas Kapal Selam, Wamenhan Terima Kunjungan CEO Naval Prancis

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) M. Herindra menerima kunjungan CEO Naval Prancis Fabien Penone di kantor Kemhan, Jakarta, Kamis (9/11/2023). Turut mendampingi Kapusalpalhan Baranahan Kemhan, Dirkersinhan Ditjen Strahan Kemhan.

  • 7.863 Personel TNI Siap Amankan Pemilu 2024 di Aceh
    Hankam | 5 bulan lalu
    7.863 Personel TNI Siap Amankan Pemilu 2024 di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Kodam IM) mengerahkan 7.863 personel untuk pengamanan Pemilu 2024 di wilayah Aceh.

    "Seluruh personel tersebut tersebar di seluruh kabupaten/kota di Aceh, termasuk juga untuk tingkat provinsi. Jumlah tersebut fleksibel tergantung dari kebutuhan di lapangan," kata Pangdam IM Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya, Aceh Besar, Rabu (8/11/2023).

  • Anggota Polisi Terlibat Narkoba, Kapolda Aceh: Kita Tindak Tegas!
    Hankam | 5 bulan lalu
    Anggota Polisi Terlibat Narkoba, Kapolda Aceh: Kita Tindak Tegas!

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Kapolda Aceh Irjen Achmad Kartiko mengatakan, Provinsi Aceh memiliki pesisir dan perairan yang sangat luas, sehingga menjadi bagian dari pintu masuk strategis narkoba, sehingga perlu adanya pengawasan dan deteksi secara masif.



  • Personel Gabungan Mulai Siaga di Area PKA Ke-8
    Hankam | 5 bulan lalu
    Personel Gabungan Mulai Siaga di Area PKA Ke-8

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Sejak tiga hari terakhir sebelum Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8 dibuka, sejumlah personel gabungan mengamankan lokasi event Nasional tersebut.

  • Apel Kasatwil, Kapolri: Siap Amankan Tahapan Pemilu Hingga Agenda Nasional 2024
    Hankam | 6 bulan lalu
    Apel Kasatwil, Kapolri: Siap Amankan Tahapan Pemilu Hingga Agenda Nasional 2024

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo membuka Apel Kepala Satuan Wilayah (Kasatwil) Tahun 2022 di The Ritz Carlton, Jakarta, Rabu (1/11/2022). Kegiatan ini diikuti oleh 569 orang peserta yang terdiri dari 27 orang pejabat utama Mabes Polri, 34 orang Kapolda dan 508 orang Kapolres.

  • Kapolri Tegaskan Andil Masyarakat Sukseskan Pemilu Damai
    Hankam | 6 bulan lalu
    Kapolri Tegaskan Andil Masyarakat Sukseskan Pemilu Damai

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, pemilu damai tidak hanya diciptakan oleh TNI-Polri. Namun, masyarakat juga punya andil untuk mendeklarasikannya. Hal itu, kata Sigit, penting untuk dilakukan sebagai lompatan kemajuan Indonesia.


  • Densus 88 Tangkap 27 Terduga Teroris di 3 Provinsi
    Hankam | 6 bulan lalu
    Densus 88 Tangkap 27 Terduga Teroris di 3 Provinsi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap 27 orang terduga tindak pidana terorisme kelompok Anshor Daulah di tiga provinsi, yaitu DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Sulawesi Tengah. Penangkapan dilakukan pada Jumat (27/10/2023).

  • Polri Sebut Gangguan Kamtibmas Alami Penurunan 27,6 Persen
    Hankam | 6 bulan lalu
    Polri Sebut Gangguan Kamtibmas Alami Penurunan 27,6 Persen

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Karopenmas Divisi Humas Polri, Brigjen. Pol. Dr. Ahmad Ramadhan mengatakan Polri terus berupaya untuk mewujudkan komitmen untuk menurunkan angka kejahatan melalui beragam program yang berfokus pada keamanan dan ketertiban lingkungan.

« 2 3 4 5 6 7 8 »