Jum`at, 03 Oktober 2025
Beranda / /

  • Ayah Profesor, Pelita Intelektual dari Balik Dinding Dayah
    Soki | 2 bulan lalu
    Ayah Profesor, Pelita Intelektual dari Balik Dinding Dayah

    DIALEKSIS.COM | Soki - Dunia pendidikan pesantren, atau yang lebih akrab disebut dayah di Aceh, selama ini dikenal sebagai taman tumbuhnya akhlak dan keilmuan agama. Namun, lebih dari sekadar lembaga tradisional, dayah telah lama membuktikan diri sebagai ladang yang menumbuhkan intelektual-intelektual ulung yang mampu bersaing di ruang akademik modern. Satu lagi bukti nyata lahir dari sosok Tgk. Muntasir A. Kadir, atau yang akrab dipanggil Ayah Mun.

  • Bupati Aceh Timur Perjuangkan Jembatan Peureulak dan Jalan Teupin Ceuradih Diperbaiki
    Aceh | 5 bulan lalu
    Bupati Aceh Timur Perjuangkan Jembatan Peureulak dan Jalan Teupin Ceuradih Diperbaiki

    DIALEKSIS.COM | Idi Rayeuk - Bupati Aceh Timur, Iskandar Usman Al-Farlaky, kembali menunjukkan komitmennya dalam memperjuangkan perbaikan infrastruktur di wilayahnya. Ia menurunkan langsung tim dari Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Aceh untuk mengecek kondisi jembatan kembar dan ruas jalan nasional di kawasan Teupin Ceuradih, Kecamatan Peureulak, yang mengalami kerusakan parah, Kamis (24/4/2025) sore.

  • Marlina Usman Ikuti Gladi Pelantikan Ketua TP PKK Aceh di Jakarta
    Aceh | 7 bulan lalu
    Marlina Usman Ikuti Gladi Pelantikan Ketua TP PKK Aceh di Jakarta

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Marlina Usman, istri Gubernur Aceh Muzakir Manaf, mengikuti gladi pelantikan Ketua Tim Penggerak PKK dan Posyandu periode 2025-2030 di Aryanusa Ballroom, Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Rabu (19/2/2025). Pelantikan resmi dijadwalkan berlangsung pada Kamis (20/2/2025) di lokasi yang sama, dipimpin langsung oleh Ketua Umum TP PKK dan Pembina Posyandu, Tri Suswati Tito Karnavian.

  • Pilu Kisah Guru Jadi Pemulung, Legislator Dorong Anggaran Pendidikan Satu Pintu
    Parlemenkita | 11 bulan lalu
    Pilu Kisah Guru Jadi Pemulung, Legislator Dorong Anggaran Pendidikan Satu Pintu

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Anggota DPR RI Dede Yusuf mendorong Pemerintah untuk mengevaluasi sistem pos anggaran pendidikan yang selama ini tersebar di beberapa kementerian/lembaga. Menurutnya, anggaran pendidikan semestinya satu pintu di Kementerian Pendidikan demi memaksimalkan kualitas layanan pendidikan, termasuk dalam hal kesejahteraan guru.

  • Manfaatkan Fasilitas Pendidikan, Tim Hukum Paslon 02 Adukan Fadil Rahmi ke Panwaslih
    Polkum | 11 bulan lalu
    Manfaatkan Fasilitas Pendidikan, Tim Hukum Paslon 02 Adukan Fadil Rahmi ke Panwaslih

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim Hukum dan Advokasi pasangan Mualem-Dek Fad, melalui Direktur Divisi Hukum dan Advokasi Fadjri, SH, melaporkan M. Fadil Rahmi dan Panitia Penyelenggara Olimpiade Bahasa Arab ke Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslih) Aceh. Laporan ini terkait dugaan pelanggaran aturan kampanye yang terjadi pada Jumat (11/10/2024).

  • BPKP: Mutu Pendidikan Aceh Masih Rendah, Kompetensi Kadisdik Dipertanyakan
    Pemerintahan | 1 tahun lalu
    BPKP: Mutu Pendidikan Aceh Masih Rendah, Kompetensi Kadisdik Dipertanyakan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Aceh mengungkap potret buram pendidikan di Provinsi Aceh. Hasil audit BPKP tahun 2024 menunjukkan akuntabilitas peningkatan mutu pendidikan di wilayah ujung barat Indonesia ini masih jauh dari optimal.

  • Pj Gubernur Lantik Tim Koordinasi Daerah Vokasi Aceh
    Aceh | 1 tahun lalu
    Pj Gubernur Lantik Tim Koordinasi Daerah Vokasi Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hari Rabu (7/7/2024) menjadi catatan penting bagi milestone progress Tim Koodinasi Daerah Vokasi (TKDV) Aceh. Momen tersebut ditandai dengan acara pelantikan pengurus yang berlangsung khidmad di Ruang Serbaguna, Kantor Gubernur Aceh. 

  • Musriadi: Pemadaman Listrik Sangat Merugikan Masyarakat
    Parlemenkita | 1 tahun lalu
    Musriadi: Pemadaman Listrik Sangat Merugikan Masyarakat

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Banda Aceh, Dr Musriadi, menyampaikan, pemadaman listrik yang dilakukan PLN dalam dua hari ini sangat merugikan masyarakat.

  • Kadisdikbud Aceh Besar Tekankan Peran Komite Sekolah Tingkatkan Mutu Pendidikan
    Aceh | 1 tahun lalu
    Kadisdikbud Aceh Besar Tekankan Peran Komite Sekolah Tingkatkan Mutu Pendidikan

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikbud) Aceh Besar, Bahrul Jamil, SSos, MSi, membuka acara penguatan komite sekolah jenjang SD dan SMP yang mengusung tema "Kita Tingkatkan Mutu Pelayanan Satuan Pendidikan di Kabupaten Aceh Besar," di Gedung Dekranasda Aceh Besar, Sabtu (25/5/2024).

  • Kadinsos Aceh Sampaikan Pesan ke Dinsos Banda Aceh: Tolong Menolonglah Dalam Kebaikan
    Pemerintahan | 1 tahun lalu
    Kadinsos Aceh Sampaikan Pesan ke Dinsos Banda Aceh: Tolong Menolonglah Dalam Kebaikan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam sebuah penggalan yang mengutip ayat Al-Quran Al-Maidah (2), Kadinsos Aceh, Dr. Muslem Yacob, mendorong semangat tolong-menolong dalam melakukan kebaikan dan taqwa. "Kita harus saling tolong-menolong dalam kebaikan, dan hindari kerjasama dalam dosa serta pelanggaran," ujar Dr. Muslem Yacob.

  • Tolak Pinjol Jadi Opsi Bayar UKT, Berikut Usulan Komisi X DPR RI
    Parlemenkita | 1 tahun lalu
    Tolak Pinjol Jadi Opsi Bayar UKT, Berikut Usulan Komisi X DPR RI

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Ketua Komisi X DPR Abdul Fikri Faqih mempertanyakan sikap pemerintah yang membiarkan mahasiswa terlilit utang demi mencicil pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT). Ia pun menyayangkan sikap perguruan tinggi yang memberikan opsi pinjaman online (pinjol) kepada mahasiswa.

  • Pimpin Peringatan Hari Guru, Alhudri: Guru adalah Jantung Pendiidik
    Aceh | 1 tahun lalu
    Pimpin Peringatan Hari Guru, Alhudri: Guru adalah Jantung Pendiidik

    DIALEKSIS.COM | Gayo Lues - Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Alhudri, mengatakan guru adalah jantung pendidikan. Tanpa guru, pendidikan tidak bakal berjalan. Guru, kata Alhudri, merupakan pilar untuk menjalankan amanah konstitusi, yakni mencerdaskan kehidupan bangsa. 

  • Terkait Korupsi Mantan Kadis Pendidikan Aceh, Gerak: Pihak Lain Harus Dibuka Juga

    Aceh | 2 tahun lalu
    Terkait Korupsi Mantan Kadis Pendidikan Aceh, Gerak: Pihak Lain Harus Dibuka Juga


    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Terkait penetapan mantan Kepala Dinas Pendidikan Aceh berinisial RF, ZF selaku PPTK dan ML sebagai pejabat pengadaan kasus korupsi pengadaan wastafel, GeRAK Aceh meminta pihak lain yang terlibat juga harus dibuka ke publik.

    Kasus korupsi yang melibatkan mantan kepala dinas Pendidikan Aceh hingga saat ini masih menjadi perhatian berbagai pihak. 

« 1 2 3 »

bpka - maulid