Beranda / /

  • Diguyur Hujan Deras, Beberapa Titik di Kota Subulussalam Terendam Banjir
    Aceh | 7 hari lalu
    Diguyur Hujan Deras, Beberapa Titik di Kota Subulussalam Terendam Banjir

    DIALEKSIS.COM | Subulussalam - Banjir kembali melanda Kota Subulussalam, Provinsi Aceh, beberapa titik digenangi air akibat hujan deras yang melanda, pada Kamis (2/5/2024).

    Salah satunya yang parah direndam banjir adalah di Desa Subulussalam Timur, Kecamatan Simpang Kiri, Kota Subulussalam.

  • Polri Kerahkan Anjing Pelacak Amankan Sidang Putusan PHPU di MK
    Hankam | 18 hari lalu
    Polri Kerahkan Anjing Pelacak Amankan Sidang Putusan PHPU di MK

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polri melakukan pengamanan terkait pembacaan putusan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK), Senin (22/4/2024). Sebanyak ribuan personel dikerahkan termasuk tim K-9 dari Ditpolsatwa Korsabhara Baharkam Polri.

  • Dubai Terendam Banjir, Gegara Hujan Landa Uni Emirat Arab
    Dunia | 23 hari lalu
    Dubai Terendam Banjir, Gegara Hujan Landa Uni Emirat Arab

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Badai petir hebat telah melanda Uni Emirat Arab (UEA), mengakibatkan hujan selama lebih dari satu setengah tahun di negara kota gurun Dubai hanya dalam beberapa jam dan membanjiri jalan raya utama serta bandara internasionalnya.

  • Pascabanjir di Bireuen, TNI-Polri Bersama Masyarakat Gotong Royong Bersihkan Sampah
    Aceh | 3 bulan lalu
    Pascabanjir di Bireuen, TNI-Polri Bersama Masyarakat Gotong Royong Bersihkan Sampah

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Dalam menghadapi dampak banjir pasca hujan lebat, Kapolsek Jeunieb Iptu Faisal Riza SH MH bersama dengan tim gabungan TNI-POLRI, kepala desa, dan masyarakat setempat pada Minggu (28/1/2024) pukul 11.00 WIB, melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan sungai di Desa Meunasah Tambo, Kecamatan Jeunieb.

  • Warga Terdampak Banjir Pidie Terima Bantuan Pemerintah Aceh
    Aceh | 3 bulan lalu
    Warga Terdampak Banjir Pidie Terima Bantuan Pemerintah Aceh

    DIALEKSIS.COM | Pidie - Pemerintah Aceh melalui Dinas Sosial menyerahkan satu truk bantuan masa tanggap darurat untuk warga terdampak banjir di Kabupaten Pidie. 


    Bantuan tersebut diserahkan Pj. Gubernur Aceh yang diwakili Kepala Dinas Sosial Aceh, Dr. Muslem Yacob dan diterima Kadis Sosial Pidie, Drs. Muslim. Minggu, 28/1/2024 di kantor Dinsos Pidie.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »