Selasa, 25 November 2025
Beranda / /

  • ‎Sekda Aceh Pimpin Apel Hari Guru Nasional di MIN 1 Banda Aceh
    Aceh | sekitar 2 jam lalu
    ‎Sekda Aceh Pimpin Apel Hari Guru Nasional di MIN 1 Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | ‎Banda Aceh - Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir, memimpin Apel Peringatan Hari Guru Nasional 2025 di MIN 1 Kota Banda Aceh, Selasa pagi, 25 November 2025;. Dalam amanatnya, Sekda menyampaikan penghargaan mendalam kepada seluruh guru di Aceh atas dedikasi mereka dalam membentuk karakter dan masa depan generasi muda. 

  • Murthalamuddin: Karakter Anak Terbentuk dari Contoh Nyata Guru
    Aceh | sekitar 3 jam lalu
    Murthalamuddin: Karakter Anak Terbentuk dari Contoh Nyata Guru

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di tengah tantangan moral generasi muda yang semakin kompleks, keteladanan guru kini menjadi kebutuhan mendesak dalam dunia pendidikan. Seorang pendidik tidak cukup hanya menguasai materi pelajaran, tetapi harus mampu menampilkan perilaku yang patut dicontoh oleh peserta didik, baik di lingkungan sekolah maupun di luar sekolah. Keteladanan ini dipandang sebagai hal penting dan prioritas, karena pembiasaan positif yang dibangun melalui contoh nyata jauh lebih efektif dalam membentuk karakter anak.

  • Bupati Aceh Besar Serahkan Rancangan KUA-PPAS APBK 2026 ke DPRK
    Polkum | sekitar 4 jam lalu
    Bupati Aceh Besar Serahkan Rancangan KUA-PPAS APBK 2026 ke DPRK

    DIALEKSIS.COM | Kota Jantho - Bupati Aceh Besar H Muharram Idris menyerahkan rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBK Aceh Besar Tahun Anggaran 2026 kepada Ketua DPRK Aceh Besar Abdul Muchti AMd dalam Sidang Paripurna DPRK di Gedung DPRK Aceh Besar, Senin (24/11/2025) siang.


  • Prof Mujiburrahman: Guru Tetap Tak Tergantikan di Tengah Laju Teknologi
    Berita | 5 jam lalu
    Prof Mujiburrahman: Guru Tetap Tak Tergantikan di Tengah Laju Teknologi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rektor UIN Ar-Raniry Banda Aceh, Prof Dr Mujiburrahman MAg menegaskan bahwa peran guru tidak akan tergantikan meski teknologi dan kecerdasan buatan berkembang pesat. Hal itu disampaikan saat memimpin upacara Hari Guru Nasional (HGN) 2025 di Lapangan Biro Rektorat, Selasa (25/11/2025).

  • Mualem Lantik Jamaluddin sebagai Ketua BRA Periode 2025-2030
    Polkum | 1 hari lalu
    Mualem Lantik Jamaluddin sebagai Ketua BRA Periode 2025-2030

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh, Muzakir Manaf (Mualem), secara resmi melantik Jamaluddin, SH, M.Kn sebagai Ketua Badan Reintegrasi Aceh (BRA) Periode 2025-2030. Prosesi Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Jabatan berlangsung khidmat di Restoran Pendopo Gubernur Aceh, Senin (24/11).


  • Bulog Aceh Tegaskan Persediaan Beras Aman hingga Juni 2026
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Bulog Aceh Tegaskan Persediaan Beras Aman hingga Juni 2026

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perum Bulog Kantor Wilayah Aceh memastikan stok beras di seluruh wilayah Aceh, termasuk di Kota Sabang, berada dalam kondisi sangat aman dan mencukupi kebutuhan masyarakat hingga pertengahan tahun 2026. 

  • Muzakarah Saudagar Aceh Dorong UMKM Tembus Pasar Global
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Muzakarah Saudagar Aceh Dorong UMKM Tembus Pasar Global

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Suasana Balai Meuseuraya Aceh (BMA) selama tiga hari terakhir, 21-23 November 2025, dipenuhi oleh semangat kewirausahaan dan kolaborasi global.

    Gelaran Muzakarah Saudagar Aceh bersamaan dengan UMKM Expo Saudagar Aceh 2025 menjadi magnet bagi pelaku usaha lokal, tokoh diaspora Aceh, serta buyer nasional dan internasional.

  • KIP Aceh Perkuat Tata Arsip untuk Pemilu yang Lebih Akuntabel
    Polkum | 1 hari lalu
    KIP Aceh Perkuat Tata Arsip untuk Pemilu yang Lebih Akuntabel

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Kearsipan dan Sosialisasi Tata Naskah Dinas di Aula KIP Aceh, Senin (24/11/2025). 

    Kegiatan yang melibatkan KIP Aceh dan KIP kabupaten/kota ini berlangsung dalam format luring dan daring, menjadi bagian dari rangkaian Rapat Finalisasi Penyusunan Laporan Evaluasi Nasional Pemilihan Serentak 2024 yang diselenggarakan KPU RI sejak 23–26 November.

  • Ketua SC PMI Aceh: Surat Gubernur Hanya Saran, Bukan Perintah
    Pemerintahan | 1 hari lalu
    Ketua SC PMI Aceh: Surat Gubernur Hanya Saran, Bukan Perintah

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Steering Committee Musyawarah Provinsi (Musprov) PMI Aceh, Zulmahdi Hasan, memberikan penjelasan resmi terkait polemik surat permintaan Gubernur Aceh yang meminta agar Musprov PMI Aceh dibatalkan. Menurutnya, seluruh tindakan dan keputusan organisasi harus berpegang teguh pada Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) PMI sebagai dasar hukum tertinggi di internal organisasi.

  • Kasus 250 Ton Beras Ilegal, Kadin Aceh Ingatkan Sabang Terancam Krisis Kepercayaan Investasi
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Kasus 250 Ton Beras Ilegal, Kadin Aceh Ingatkan Sabang Terancam Krisis Kepercayaan Investasi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Masuknya 250 ton beras ilegal ke Sabang yang ditemukan di gudang milik PT Multazam Sabang Group (MSG) memantik respons kritis dari Teuku Jailani, Direktur Eksekutif Kadin Aceh sekaligus Wakil Ketua Umum Bidang Vokasi dan Sertifikasi Kadin Aceh. Ia menilai kasus ini berpotensi menciptakan preseden negatif bagi iklim investasi dan implementasi regulasi di Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB) Sabang.

  • Promosi Digital dan Brand Pariwisata, Aceh Sabet Dua Gelar di API Awards 2025
    Nasional | 2 hari lalu
    Promosi Digital dan Brand Pariwisata, Aceh Sabet Dua Gelar di API Awards 2025

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) kembali mengharumkan nama daerah di kancah nasional. Pada ajang bergengsi Anugerah Pesona Indonesia (API) Awards 2025 yang digelar Kementerian Pariwisata RI pada 18 November 2025, Aceh sukses meraih dua penghargaan sekaligus, menegaskan posisi Aceh sebagai salah satu kekuatan baru pariwisata Indonesia.

  • Fahrul Rizha Yusuf: Putusan MK 135 Momentum Mengubah Arah Pemilu Aceh
    Polkum | 2 hari lalu
    Fahrul Rizha Yusuf: Putusan MK 135 Momentum Mengubah Arah Pemilu Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisioner Panwaslih Aceh, Fahrul Rizha Yusuf, mengingatkan bahwa pemahaman publik terhadap Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 135/PUU-XXII/2024 masih jauh dari memadai. Putusan yang memisahkan penyelenggaraan Pemilu Serentak Nasional dan Pemilu Serentak Lokal ini, kata dia, membawa implikasi besar terhadap desain pemilu, namun belum sepenuhnya dipahami oleh masyarakat pemilih hingga aktor politik di tingkat paling bawah.

  • Empat Siswa Aceh Cetak Juara di FLS3N Nasional
    Aceh | 2 hari lalu
    Empat Siswa Aceh Cetak Juara di FLS3N Nasional

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kegiatan Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional Pendidikan Menengah (FLS3N DIKMEN) Tingkat Nasional yang berlangsung pada 17–23 November 2025 yang dipusatkan di Institut Kesenian Jakarta resmi ditutup malam ini, Sabtu (22/11/2025). Aceh kembali mencatatkan prestasi membanggakan melalui empat siswa terbaiknya yang berhasil meraih juara di berbagai cabang lomba seni.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »