Senin, 24 November 2025
Beranda / /

  • KIP Aceh Perkuat Tata Arsip untuk Pemilu yang Lebih Akuntabel
    Polkum | sekitar 3 jam lalu
    KIP Aceh Perkuat Tata Arsip untuk Pemilu yang Lebih Akuntabel

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Kearsipan dan Sosialisasi Tata Naskah Dinas di Aula KIP Aceh, Senin (24/11/2025). 

    Kegiatan yang melibatkan KIP Aceh dan KIP kabupaten/kota ini berlangsung dalam format luring dan daring, menjadi bagian dari rangkaian Rapat Finalisasi Penyusunan Laporan Evaluasi Nasional Pemilihan Serentak 2024 yang diselenggarakan KPU RI sejak 23–26 November.

  • Pejuang Demokrasi Itu Bernama Fahrul: Menegakkan Etika Politik Aceh Menuju 2029
    Feature | 1 hari lalu
    Pejuang Demokrasi Itu Bernama Fahrul: Menegakkan Etika Politik Aceh Menuju 2029

    DIALEKSIS.COM | Feature - Selepas menuntaskan ujian tertutup disertasi S3 di Universitas Padjadjaran, Bandung, pemilik Dialeksis, Aryos Nivada, baru saja menarik napas lega. Waktu menunjukkan pukul 12.20 ketika ruang sidang dinyatakan selesai. Namun hanya selang hitungan jam, tepat pukul 16.20, layar ponsel Aryos bergetar. Sebuah pesan WhatsApp masuk dari Komisioner Panwaslih Aceh, Fahrul Rizha Yusuf.

  • Atase Pendidikan Kedubes Malaysia Beri Kuliah Tamu di FKIP USK
    Aceh | 3 hari lalu
    Atase Pendidikan Kedubes Malaysia Beri Kuliah Tamu di FKIP USK

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Atase Pendidikan Kedutaan Besar Malaysia di Indonesia memberikan kuliah tamu di FKIP USK pada Jumat (21/11/2025). Kuliah tamu tersebut dalam rangka meningkatkan kolaborasi dalam bidang olahraga dan menata ekosistem pendidikan olahraga Aceh-Malaysia.

  • USK Raih Juara di Festival Berbahasa Indonesia Aceh
    Aceh | 3 hari lalu
    USK Raih Juara di Festival Berbahasa Indonesia Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa internasional Universitas Syiah Kuala (USK) meraih juara di ajang Festival Berbahasa Indonesia bagi Pembelajar Asing tingkat Provinsi Aceh tahun 2025 berlangsung pada di Gedung Pascasarjana UIN Ar-Raniry, Banda Aceh 17-18 November 2025.

  • Penguatan Muatan Lokal Dinilai Jadi Jalan Menguatkan Identitas Budaya Aceh di Sekolah
    Senibudaya | 4 hari lalu
    Penguatan Muatan Lokal Dinilai Jadi Jalan Menguatkan Identitas Budaya Aceh di Sekolah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Akademisi dan Dosen Pendidikan Bahasa Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Syiah Kuala (USK), Mukhlis Hamid, mengatakan bahwa inisiatif penguatan muatan lokal yang disampaikan oleh Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Murthalamuddin merupakan langkah strategis yang perlu segera ditindaklanjuti secara serius dan terstruktur.

  • FKIP USK Terima Visitasi Penjaminan Mutu PPG dari Ditjen GTK dan Pendidikan Guru
    Aceh | 11 hari lalu
    FKIP USK Terima Visitasi Penjaminan Mutu PPG dari Ditjen GTK dan Pendidikan Guru

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Syiah Kuala (USK) menerima kunjungan visitasi penjaminan mutu Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) dari Direktorat Jenderal Guru, Tenaga Kependidikan, dan Pendidikan Guru (Ditjen GTK dan Pendidikan Guru) Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah.

  • Dukung Lingkungan Bersih Berkelanjutan, Dayah Mini Aceh Tanam Sayur dan Buah
    Aceh | 20 hari lalu
    Dukung Lingkungan Bersih Berkelanjutan, Dayah Mini Aceh Tanam Sayur dan Buah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dayah Mini Aceh kembali menunjukkan komitmennya terhadap lingkungan dan kemandirian pangan melalui kegiatan penanaman tanaman buah dan sayur yang melibatkan santri, pengelola dayah, serta mahasiswa KKN Tematik PKMBP-TTG dari Program Studi Pendidikan Kimia dan Manajemen FEB Universitas Syiah Kuala pada Minggu (2/11/2025).

  • Obituari Syamsulrizal II: Leaderhip yang Friendly
    Celoteh-warga | 29 hari lalu
    Obituari Syamsulrizal II: Leaderhip yang Friendly

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Innalillahi wainnailaihirajiun...

    Kabar duka itu datang seperti guntur di pagi hari. Diawali sebuah pertanyan sederhana dari Ketua Departemen Pendidikan Bahasa Indonesia FKIP USK melalui telepon.

  • Obituari: Dr. Drs. Syamsulrizal, M.Kes
    Celoteh-warga | 30 hari lalu
    Obituari: Dr. Drs. Syamsulrizal, M.Kes

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pagi itu, kabar duka datang lebih cepat daripada doa yang kami persiapkan. Pada pukul 02.20 WIB, di Lambaro, Aceh Besar, Allah SWT memanggil pulang salah seorang guru besar hati bagi kami Dr. Drs. Syamsulrizal, M.Kes Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Syiah Kuala (FKIP USK) dan mantan Wakil Bupati Aceh Besar.

  • Ketua KIP Aceh: Autokritik Adalah Keniscayaan untuk Perbaikan Penyelenggara Pemilu
    Polkum | 1 bulan lalu
    Ketua KIP Aceh: Autokritik Adalah Keniscayaan untuk Perbaikan Penyelenggara Pemilu

    DIALEKSIS.COM | Aceh Timur - Di tengah obrolan santai namun sarat refleksi, Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Agusni AH, tampil sebagai narasumber dalam podcast perdana KIP Aceh Timur, Sabtu (4/10/2025). Dipandu oleh Putri Ajeng Ramadhani, diskusi ini menyorot dinamika penyelenggaraan Pemilu dan Pilkada 2024, sekaligus mengulas arah demokrasi Aceh ke depan.



  • Ketua KIP Aceh Bahas Refleksi Pilkada 2024 dalam Podcast KPU RI
    Polkum | 1 bulan lalu
    Ketua KIP Aceh Bahas Refleksi Pilkada 2024 dalam Podcast KPU RI

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Agusni AH, tampil sebagai narasumber dalam Podcast KPU RI yang tayang pada Senin (29/9/2025). Dalam perbincangan yang dipandu host Nona Evita, Agusni memaparkan isi buku terbarunya berjudul Refleksi Kinerja KIP Aceh, yang mengulas perjalanan penyelenggaraan Pilkada 2024 di Aceh.

  • PPG FKIP USK Dipercaya Gelar UTBK UKPPPG Guru Tertentu Bagi 5986 Peserta
    Aceh | 1 bulan lalu
    PPG FKIP USK Dipercaya Gelar UTBK UKPPPG Guru Tertentu Bagi 5986 Peserta

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Univeristas Syiah Kuala kembali dipercaya oleh Direktorat Pendidikan Profesi Guru (PPG) sebagai Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) penyelenggaraan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK), Uji Kompetensi Peserta Pendidikan Profesi Guru (UKPPPG) Guru Tertentu Tahap 2 Periode 3 Tahun 2025 berbasis domisili. 


  • Dosen FKIP USK Latih Pembuatan Ekoenzim dan Sabun Ramah Lingkungan di MTsS Shafwatul Quran
    Aceh | 1 bulan lalu
    Dosen FKIP USK Latih Pembuatan Ekoenzim dan Sabun Ramah Lingkungan di MTsS Shafwatul Quran

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim dosen dari Departemen Pendidikan Kimia FKIP Universitas Syiah Kuala (USK) melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat di MTsS Shafwatul Quran. Kegiatan ini bertujuan memberikan edukasi dan pelatihan kepada guru serta siswa mengenai pemanfaatan limbah rumah tangga menjadi produk bermanfaat dan ramah lingkungan.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »