DIALEKSIS.COM | Bangkok - Menteri Luar Negeri Republik Indonesia, Sugiono, bersama Menteri Luar Negeri Thailand, Maris Sangiampongsa, memimpin bersama (co-chair) pertemuan Joint Commission for Bilateral Cooperation (JCM) ke-10 di Bangkok, Thailand, Jumat (2/5/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pendidikan Aceh menerbitkan surat edaran terbaru yang berisi imbauan kepada orang tua murid untuk mengawasi dan mengendalikan aktivitas anak di malam hari.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka menyemarakkan HUT ke-820 Kota Banda Aceh, Dinas Pemuda Dan Olahraga akan menggelar Fun Run pada Minggu (18/5/2025) mendatang di Stadion H. Dimurthala.
DIALEKSIS.COM | Langsa - Kebocoran keamanan digital mengguncang dunia literasi Indonesia setelah aplikasi iPusnas milik Perpustakaan Nasional (Perpusnas) dilaporkan diretas oleh pihak tak dikenal. Insiden ini pertama kali diungkapkan oleh pengguna Threads @edwinreadbooks4, yang menemukan pesan pop-up bertuliskan "Hacked by Rissec1337" saat mencoba masuk ke aplikasi pada Kamis (27/6).
DIALEKSIS.COM | Sabang - Iskandar Zulkarnaen, Kepala Badan Pengusahaan Kawasan Sabang (BPKS), menegaskan komitmennya untuk memperkuat kerja sama strategis dengan Forum Bersama (Forbes) Aceh guna mendorong pembangunan ekonomi dan infrastruktur di Kawasan Sabang. Hal ini disampaikan langsung kepada Dialeksis di Kantor BPKS, Sabang, Jumat (02/05/2025), sebagai upaya mendorong kemajuan lembaga khas Aceh tersebut.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Lembaga strategis Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Sabang (BPKS) genap berusia 25 tahun pada 2023, merujuk pada landasan hukum Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2000 dan penguatan melalui UU Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh. Namun, pencapaian seperempat abad ini dinilai belum diimbangi dengan kemajuan signifikan akibat lemahnya peran Forum Bersama (Forbes) Aceh, yang seharusnya menjadi garda depan advokasi lembaga tersebut di tingkat nasional.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Proses pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler 1446 H/2025 M berakhir. Setelah beberapa kali diperpanjang, tahap pelunasan ditutup Jumat (2/5/2025) kemarin.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polri melalui Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim berhasil mengungkap jaringan besar judi online yang diduga melibatkan ribuan rekening dan aktor lintas negara.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penolakan tegas datang dari Komite Peralihan Aceh (KPA) Luar Negeri terhadap rencana Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal yang akan menerima pelaksana pembangunan empat Batalyon Teritorial Pembangunan (YTP) di Balee Sanggamara, Makodam IM, Jumat (25/4/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT PEMA menjajaki kerja sama investasi pengelolaan sampah dengan perusahaan asal Singapura, GGI Energy Pte Ltd. Pertemuan digelar di Hotel Kyriad Muraya Banda Aceh, dihadiri sejumlah pejabat pemerintah dan pemangku kepentingan sektor lingkungan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Komisi Kejaksaan RI, Pujiyono Suwadi, menegaskan bahwa produk jurnalistik tidak bisa dijadikan sebagai delik hukum, termasuk dalam perkara obstruction of justice (OJ).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Kanwil Kementerian Agama Provinsi Aceh Drs H Azhari MSi mengulangi lagi apa yang diumumkan oleh Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kemenag RI, bahwa penempatan jamaah atau maktab bagi Jemaah Haji Aceh di Misfalah di Mekah dan wilayah Markaziah (Markaziyah) di Medinah.
DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Bupati Aceh Selatan H Mirwan MS menegaskan untuk menghentikan segala bentuk praktik pungutan liar (pungli) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan, terutama yang terkait dengan pengangkatan atau penempatan jabatan tertentu.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran kode etik yang dilakukan oleh Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Tamiang, Rita Afrianti. Sidang berlangsung pada Jumat, 2 Mei 2025, di ruang sidang Panwaslih Provinsi Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Gubernur Aceh Fadhlullah, mempromosikan kenikmatan Kopi Gayo kepada Menteri Besar Kelantan Yang Amat Berhormat Ustadz Dato’ Panglima Perang Mohd Nassuruddin bin Haji Daud dan rombongan, di aula rumah dinas Wakil Gubernur Aceh, Jum’at (2/5/2025).
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Sejumlah warga Kabupaten Bireuen menyayangkan beredarnya pemberitaan yang dinilai menyesatkan dan menyerang pribadi Bupati Bireuen, H Mukhlis, terkait acara resepsi pernikahan putranya.
Dalam pemberitaan tersebut, disebutkan bahwa Bupati meminta kontribusi dan sumbangan dari para pejabat setempat.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Serikat Aksi Peduli Aceh (SAPA) mengkritisi dua kebijakan yang dinilai berpotensi mencederai semangat kekhususan Aceh sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Pemerintahan Aceh (UUPA).
DIALEKSIS.COM | Redelong - Satan Reserse Narkoba Polres Bener Meriah berhasil mengamankan tiga orang pemuda yang diduga terlibat dalam tindak pidana penyalahgunaan narkotika jenis sabu.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pentas Khanduri Jazz 2025 digelar di Ballroom Hotel Hermes Palace pada Rabu malam, 30 April. Diselenggarakan oleh Radio Antero 102 FM bersama Aceh Jazz Community, festival ini bukan hanya sajian musik semata, melainkan juga bagian dari peringatan International Jazz Day dan refleksi 20 tahun perdamaian Aceh.
DIALEKSIS.COM | Calang - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polres Aceh Jaya melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka Operasi Pekat Tahun 2025. Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan Surat Perintah Kapolres Aceh Jaya Nomor: Sprin/535/IV/OPS.1.3./2025 tanggal 2 Mei 2025.