DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto memanggil Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad ke kediaman Widya Chandra, Jakarta Selatan, untuk membahas situasi nasional, pada Rabu (29/10) pagi.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dr. Firman Lukman, Direktur Indonesia Democracy Research Center (IDRC) sekaligus dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta, mendesak evaluasi menyeluruh terhadap staf khusus di Kementerian Ekonomi Kreatif (Kemenekraf).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dua survei publik terbaru menempatkan Kementerian Ekonomi Kreatif (Kemenekraf)/ Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) dalam posisi yang kurang menguntungkan dari sisi persepsi kinerja. Temuan ini memunculkan pertanyaan serius mengenai kontribusi kementerian tersebut terhadap efektivitas pemerintahan Presiden Prabowo Subianto selama setahun terakhir.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto melakukan pertemuan tête-à-tête dengan Presiden Republik Federasi Brasil Luiz Inácio Lula da Silva di ruang kerja Presiden Prabowo, Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis (23/10/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Wilayah Kementerian Hukum Aceh mencatat capaian penting dalam upaya memperkuat perlindungan kekayaan intelektual di tingkat akar rumput.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ulama muda Aceh, Ustaz Masrul Aidi, kembali menyita perhatian publik lewat tulisan satir dan reflektif di akun Instagram pribadinya, @masrul_id, yang menyoroti berbagai kontradiksi sosial, moral, dan birokrasi di Tanah Rencong.
DIALEKSIS | Aceh - Presiden Prabowo Subianto melantik Komite Eksekutif Percepatan Pembangunan Otonomi Khusus (Otsus) Papua pada 8 Oktober 2025. Kritikus khawatir komite baru justru menciptakan tumpang tindih fungsi dengan BP3OKP. Hal ini akan membingungkan hierarki serta akuntabilitas tata kelola Otsus yang sudah kompleks.
DIALEKSIS.COM | Babel - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menyaksikan langsung proses penyerahan aset Barang Rampasan Negara (BRN) di Smelter PT Tinindo Internusa, Kota Pangkal Pinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, pada Senin (6/10/2025).
DIALEKSIS.COM | Bogor - Presiden Prabowo Subianto meresmikan akad massal 26 Ribu Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) sekaligus serah terima kunci rumah yang digelar secara hybrid dan dipusatkan di Pesona Kahuripan 10, Cileungsi, Kabupaten Bogor, Senin (29/9/2025).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya menyampaikan bahwa Presiden Prabowo Subianto telah merampungkan rangkaian kunjungan luar negeri yang telah berlangsung sejak 19 September 2025. Lawatan panjang Presiden ke luar negeri kali ini utamanya untuk menghadiri Sidang Majelis Umum ke-80 Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di New York, Amerika Serikat.
DIALEKSIS.COM | AS - Di sela-sela rangkaian Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menerima kunjungan kehormatan dari Presiden FIFA, Gianni Infantino, dalam sebuah pertemuan hangat dan penuh semangat di New York, Amerika Serikat, Rabu (24/9/2025) waktu setempat.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyampaikan pidato Konferensi Internasional Tingkat Tinggi untuk Penyelesaian Damai atas Masalah Palestina dan Implementasi Solusi Dua Negara yang digelar di Gedung Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), New York, Amerika Serikat, pada Senin (22/09/2025).
DIALEKSIS.COM | Internasional - Presiden RI Prabowo Subianto melanjutkan lawatan internasionalnya dengan bertolak dari Osaka, Jepang menuju New York, Amerika Serikat, pada Sabtu (20/9). Keberangkatan ini dilakukan setelah Presiden meninjau Paviliun Indonesia di Expo 2025 Osaka.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Aceh, Meurah Budiman, menegaskan komitmen pihaknya dalam mendukung penguatan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) sebagai ujung tombak ketahanan pangan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, mendampingi Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pangan Zulkifli Hasan meninjau koperasi desa merah putih (KDMP) di Gampong Geuceu Komplek, Kecamatan Banda Raya, Kota Banda Aceh, Kamis, (18/9/2025).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto memanggil Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait di Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin (15/09/2025).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Gubernur Aceh Muzakir Manaf menyambangi Menteri Koperasi (Menkop) Fery Joko Julianto di Jakarta Selatan, Minggu (14/9/2025). Dalam pertemuan tersebut, Muzakir menyampaikan harapannya agar pemerintah pusat memberikan dukungan penuh terhadap penguatan koperasi di Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, menerima kunjungan silaturahmi Direktur Bisnis Jasa Keuangan PT POS, Haris, di rumah dinasnya, pada Jumat, (12/9/2025).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto melakukan reshuffle atau kocok ulang Kabinet Merah Putih, Senin (8/9).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto melakukan pertemuan bilateral dengan Presiden Republik Rakyat Tiongkok (RRT) Xi Jinping di Great Hall of the People, Beijing, Rabu (03/09/2025). Pertemuan ini berlangsung hangat usai menghadiri perayaan 80 tahun kemenangan perang perlawanan rakyat Tiongkok.