Minggu, 02 November 2025
Beranda / /

  • Forbina Dukung Review HGU Sawit di Aceh: “Rakyat Harus Sejahtera, Bukan Korporasi!”
    Aceh | 1 hari lalu
    Forbina Dukung Review HGU Sawit di Aceh: “Rakyat Harus Sejahtera, Bukan Korporasi!”

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina) menyatakan dukungan penuh terhadap langkah Pemerintah Aceh yang sedang melakukan review dan penataan ulang Hak Guna Usaha (HGU) di sektor perkebunan kelapa sawit. Langkah ini dinilai sebagai momentum penting untuk menegakkan keadilan agraria dan memastikan hasil ekonomi sawit benar-benar dirasakan masyarakat.











  • Pertambangan Aceh: Harapan atau Luka?
    Aceh | 8 hari lalu
    Pertambangan Aceh: Harapan atau Luka?

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Masa depan pertambangan Aceh berdiri di persimpangan yang penuh tanda tanya. Di satu sisi, potensi sumber daya tampak sebagai harapan untuk mempercepat kesejahteraan; di sisi lain, jejak sosial dan lingkungan yang ditinggalkan bisa berubah menjadi ancaman berkepanjangan jika tata kelola gagal menjawab kepentingan rakyat.

  • Federasi Senam Israel Gugat Indonesia, Erick Thohir: Kami Siap Hadapi!
    Olahraga | 19 hari lalu
    Federasi Senam Israel Gugat Indonesia, Erick Thohir: Kami Siap Hadapi!

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Erick Thohir, secara tegas menyampaikan sikap pemerintah Indonesia menolak kedatangan enam atlet senam dari Israel yang akan mengikuti Kejuaraan Dunia Senam Artistik pada 19-25 Oktober 2025 mendatang di Jakarta. 

  • ForBina: Dorong Qanun Pertambangan Rakyat dan Kolaborasi dengan PT PEMA
    Aceh | 1 bulan lalu
    ForBina: Dorong Qanun Pertambangan Rakyat dan Kolaborasi dengan PT PEMA

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina), Muhammad Nur, S.H, menegaskan bahwa Pemerintah Aceh tidak boleh hanya berhenti pada ultimatum terhadap tambang ilegal, tetapi harus segera menyiapkan Qanun tentang Pertambangan Wilayah Rakyat (WPR). 

  • Proper PHE NSO Ditangguhkan, Forbina Desak DLHK Lakukan Audit Investigasi
    Aceh | 1 bulan lalu
    Proper PHE NSO Ditangguhkan, Forbina Desak DLHK Lakukan Audit Investigasi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Eksekutif Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina) Aceh, Muhammad Nur mendesak Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) melakukan audit investigasi terhadap PT Pertamina Hulu Energi (PHE) NSO dan empat perusahaan lain di Aceh yang propernya ditangguhkan.

  • Berinvestasi Tanpa Dokumen, Forbina: KPPA Ilegal, Bupati dan DPRK Harus Bertindak
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Berinvestasi Tanpa Dokumen, Forbina: KPPA Ilegal, Bupati dan DPRK Harus Bertindak

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Forum Bina Nusantara (Forbina) kembali menyoroti aktivitas tambang PT KPPA di Aceh Barat yang dinilai sarat dengan pelanggaran hukum. Sejak 2023, perusahaan tersebut tidak memiliki Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB), dokumen yang menjadi syarat mutlak bagi setiap perusahaan tambang untuk beroperasi. Tanpa RKAB, segala aktivitas produksi dinilai ilegal.

  • Investasi Smelter: Momentum Emas yang Bisa Hilang Jika Pemerintah Lalai
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Investasi Smelter: Momentum Emas yang Bisa Hilang Jika Pemerintah Lalai

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah Aceh membuka jalan baru bagi investasi sektor mineral. Melalui PT Prima Copper Industri (PCI), mereka resmi meneken nota kesepahaman dengan MCC15, perusahaan BUMN asal Tiongkok, untuk membangun fasilitas tambang sekaligus smelter di Aceh.

  • Lima PKS di Aceh Tamiang Belum Pasang Sparing, Forbina Minta KLHK Bertindak
    Aceh | 2 bulan lalu
    Lima PKS di Aceh Tamiang Belum Pasang Sparing, Forbina Minta KLHK Bertindak

    IALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Eksekutif Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina), Muhammad Nur, S.H mendesak Direktorat Jenderal (Ditjend) Balai Penegakkan Hukum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) untuk menindak lima perusahaan pabrik kelapa sawit (PKS) yang membandel tidak pasang sparing di Kabupaten Aceh Tamiang.

  • Ada Oknum Back-up Tambang Ilegal? Forbina: Ini Ancaman Serius!
    Polkum | 3 bulan lalu
    Ada Oknum Back-up Tambang Ilegal? Forbina: Ini Ancaman Serius!

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina), Muhammad Nur, SH, angkat bicara terkait aktivitas tambang galian C ilegal di kawasan Luengbata, Kecamatan Banda Raya, Banda Aceh, yang diduga mendapat dukungan dari oknum aparat kepolisian.

  • Ketua Forbina Minta Semua Pihak Jaga Hubungan Harmonis antara Pemerintah dan Investor
    Aceh | 4 bulan lalu
    Ketua Forbina Minta Semua Pihak Jaga Hubungan Harmonis antara Pemerintah dan Investor

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Ketua Forum Bina Masyarakat (Forbina) Aceh, M. Nur, menanggapi polemik antara Bupati Aceh Barat dan PT Mifa Bersaudara yang berujung pada pelaporan hukum terhadap kepala daerah tersebut. Dalam pernyataannya, M. Nur mengimbau agar semua pihak tidak menggiring opini publik secara emosional dan tidak menggeneralisasi dukungan masyarakat tanpa dasar yang kuat.

  • Percepat Akses Terapi Inovatif di Indonesia, BPOM Gaet RoosterBio dan AstraZeneca
    Dunia | 5 bulan lalu
    Percepat Akses Terapi Inovatif di Indonesia, BPOM Gaet RoosterBio dan AstraZeneca

    DIALEKSIS.COM | AS - BPOM RI menjalin kerja sama penting dengan dua perusahaan biofarmasi global, RoosterBio dan AstraZeneca, dalam rangka mempercepat akses terapi inovatif bagi masyarakat Indonesia. Pertemuan yang dipimpin langsung oleh Kepala BPOM, Prof. Dr. Taruna Ikrar, ini berlangsung selama dua hari, 7-8 Mei 2025, di Amerika Serikat.

« 1 2 3 4 5 »