DIALEKSIS.COM | Nasional - Suara.com bekerja sama dengan International Media Support (IMS) menggelar pertemuan akbar media lokal bertajuk Local Media Summit (LMS) 2022 di Perpustakaan Nasional Jakarta pada Kamis (27/10/2022). Acara ini baru kali pertama digelar di Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Peluang monetisasi konten video bagi konten kreator maupun publisher bertambah. PT Arkadia Digital Media Tbk meluncurkan platform video Clickmov.com untuk membantu para pembuat video menyebarluaskan informasi sekaligus mendapat manfaat seperti monetisasi.
DIALEKSIS.COM | Lampung - Salah satu Jurnalis Suara.com mendapati Intimidasi saat melakukan peliputan di Kantor Kejaksaan Tinggi Lampung, pada Jumat (22/10/2021) Pagi hari.