Selasa, 04 November 2025
Beranda / /

  • Bobby Nasution Akui Bank Sumut Masih Kalah dari Bank Aceh
    Ekonomi | 3 hari lalu
    Bobby Nasution Akui Bank Sumut Masih Kalah dari Bank Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution, mengakui secara terbuka bahwa kinerja Bank Sumut masih tertinggal dibandingkan Bank Aceh, terutama dalam hal ekspansi dan inovasi produk perbankan. 

  • Skandal Beasiswa Aceh Rp420 Miliar, MaTA Minta PPATK Telusuri Aliran Dana Korupsi
    Polkum | 6 hari lalu
    Skandal Beasiswa Aceh Rp420 Miliar, MaTA Minta PPATK Telusuri Aliran Dana Korupsi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA) menyatakan dukungan penuh terhadap langkah Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh yang tengah menyidik kasus dugaan korupsi dana beasiswa Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Aceh periode 2021-2024, dengan nilai fantastis mencapai Rp420 miliar.

  • Skandal Korupsi Beasiswa Aceh Kembali Mencuat, SAKA: Jangan Ulangi Luka 2017
    Polkum | 6 hari lalu
    Skandal Korupsi Beasiswa Aceh Kembali Mencuat, SAKA: Jangan Ulangi Luka 2017

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Sekolah Anti Korupsi Aceh (SAKA), Mahmuddin, mendesak Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh untuk memeriksa mantan Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Aceh, Syaridin, terkait dugaan korupsi dalam pengelolaan dana beasiswa Pemerintah Aceh yang mencapai Rp420,52 miliar.


  • Bupati Al-Farlaky: Kritik Konstruktif Pers Dibutuhkan dalam Pembangunan Aceh Timur
    Aceh | 7 hari lalu
    Bupati Al-Farlaky: Kritik Konstruktif Pers Dibutuhkan dalam Pembangunan Aceh Timur

    DIALEKSIS.COM | Idi Rayeuk - Bupati Aceh Timur, Iskandar Usman Al-Farlaky, S.H.I., M.Si., mengajak seluruh insan pers di Kabupaten Aceh Timur untuk bersimponi dalam membangun daerah. Ajakan itu disampaikan saat menghadiri Maulid Akbar Insan Pers Aceh Timur yang dihelat di Gedung ISC Idi, Selasa (28/10/2025).

  • Kejuaraan Drag Bike IMI Aceh 2025 Putaran ke-3 Berlangsung Meriah di Aceh Jaya
    Olahraga | 8 hari lalu
    Kejuaraan Drag Bike IMI Aceh 2025 Putaran ke-3 Berlangsung Meriah di Aceh Jaya

    DIALEKSIS.COM | Calang - Pemerintah Kabupaten Aceh Jaya bersama Ikatan Motor Indonesia (IMI) Aceh sukses menyelenggarakan Kejuaraan Provinsi Drag Bike IMI Aceh Series 2025 Putaran ke-3 yang memperebutkan Trophy Bupati Aceh Jaya. Kegiatan ini berlangsung di Sirkuit Non Permanen Komplek Perkantoran Pemkab Aceh Jaya pada minggu (26/10/2025), dan diikuti oleh peserta dari berbagai daerah di seluruh Aceh.

  • Bupati Aceh Selatan Minta Seluruh SKPK Percepat Kinerja
    Pemerintahan | 9 hari lalu
    Bupati Aceh Selatan Minta Seluruh SKPK Percepat Kinerja

    DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Bupati Aceh Selatan, H. Mirwan MS menegaskan kepada seluruh Satuan Kerja Perangkat Kabupaten (SKPK) untuk bekerja lebih cepat, tepat, dan terukur dalam melaksanakan setiap program serta pelayanan publik. Arahan tersebut disampaikan sebagai langkah mempercepat terwujudnya Aceh Selatan yang maju, produktif, dan madani.

  • Pelantikan Pengurus Baru IKAFENSY, Sekda Ajak Alumni Perkuat Kolaborasi untuk Aceh
    Aceh | 10 hari lalu
    Pelantikan Pengurus Baru IKAFENSY, Sekda Ajak Alumni Perkuat Kolaborasi untuk Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, M. Nasir, S.IP., MPA., mewakili Gubernur Aceh, menghadiri acara Pelantikan Pengurus Pusat Ikatan Alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala (PP IKAFENSY) Periode 2025-2030 yang berlangsung di Universitas Syiah Kuala (USK), Sabtu (25/10/2025).

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »