-
Opini | 1 hari laluHari Pers Nasional, Urgensi Media Massa Berinovasi di tengah Era Disrupsi Informasi
DIALEKSIS.COM | Opini - Kemajuan teknologi informasi membawa tantangan besar bagi industri media, terutama dalam menghadapi disrupsi digital. Dalam momentum peringatan Hari Pers Nasional 2025 (HPN 2025) yang jatuh pada 9 Februari, Banyak pikiran bisa kita refleksikan. Salah satunya, kian mendesaknya media massa untuk inovatif untuk beradaptasi dengan perkembangan zaman.
-
Ekonomi | 2 hari laluPertumbuhan Nonmigas 4,75 Persen, Kadin Aceh Dorong Inovasi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Provinsi Aceh, Muhammad Iqbal alias Iqbal Piyeung, memberikan tanggapan yang solutif. Iqbal Piyeung menyatakan, “Kami menyambut baik capaian pertumbuhan sektor industri pengolahan nonmigas sebagai bukti kemajuan nyata industri manufaktur. Namun, kami juga melihat adanya peluang besar untuk meningkatkan kinerja melalui sinergi antara pemerintah dan pelaku industri.”
-
Aceh | 12 hari laluSieBreuh: Inovasi Juanda Djamal Bangun Ketahanan Pangan di Aceh Besar
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mengawali tahun 2025, Koperasi SieBreuh menggelar Rapat Anggota Tahunan pada 27 Januari. Momentum ini menjadi titik tolak evaluasi dan penguatan strategi gerakan pertanian terpadu yang digagas Juanda Djamal. Gagasan ini tak hanya menjawab tantangan pertanian di Aceh Besar, tetapi juga mendorong perubahan sistem tata niaga Aceh yang pro petani kecil.
-
Aceh | 16 hari laluFST UIN Ar-Raniry dan KORIKA Perkuat Kolaborasi Hilirisasi Produk Inovasi Berkelanjutan di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh mengadakan Round Table Meeting bersama Kolaborasi Riset dan Inovasi Industri Kecerdasan Artifisial (KORIKA) Indonesia yang berlangsung pada pekan lalu di kampus setempat.
-
Aceh | 23 hari laluKunjungi BMA, Komisi I DPRK Aceh Utara Belajar Pengelolaan Zakat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam upaya meningkatkan pengelolaan zakat di daerahnya, Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Utara melakukan kunjungan ke Baitul Mal Aceh (BMA) yang disambut hangat oleh jajaran pimpinan BMA, Kamis (16/1/2025).
-
Soki | 1 bulan laluInovasi INSTAL: Sumbangsih Tabrani ZA untuk Pendidikan Aceh
DIALEKSIS.COM | Soki - Tabrani ZA berhasil mempertahankan disertasi doktoralnya di hadapan tim penguji Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh, Jumat, 20 Desember 2024. Akademisi yang juga dikenal sebagai pendiri Jurnal Ilmiah Peuradeun ini menghadirkan terobosan baru dalam pengembangan kurikulum perguruan tinggi Islam melalui model "INSTAL" (Integratif-Strukturalis).
-
Pemerintahan | 1 bulan laluDiskominsa Aceh Dinobatkan SKPA Sangat Inovatif Tahun 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian (Diskominsa) Aceh dinobatkan sebagai SKPA Sangat Inovatif di Provinsi Aceh Tahun 2024. Predikat ini diperoleh Diskominsa dari program inovasi PINTU (Papan Informasi Terpadu) Aceh dan Geoportal Aceh.
-
Aceh | 2 bulan laluMahasiswa PNL Sabet Juara 1 di Kompetisi Inovasi Nasional UNP Expo 2024
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Tim mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional. Dalam ajang Lomba Inovasi Bidang Pendidikan yang digelar pada UNP Expo 2024 di Universitas Negeri Padang pada 2-3 Desember 2024, tim PNL berhasil meraih juara 1 dalam kategori Lomba Produk Inovasi Mahasiswa Tingkat Nasional.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluPj Gubernur Aceh Minta Penyelenggara Layanan Publik Terus Berinovasi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, meminta penyelenggara layanan publik yang ada di Aceh terus berinovasi agar layanan yang diakses masyarakat lebih berkualitas.
-
Nasional | 2 bulan laluInovasi Pemantauan Diabetes: Primaku Terintegrasi dengan SatuSehat Mobile
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin, meresmikan integrasi fitur Diari Diabetes Digital (3D) dari aplikasi Primaku ke dalam aplikasi SatuSehat Mobile
-
Aceh | 2 bulan laluMCF 2024 Sukses Digelar, Dorong Kreativitas dan Inovasi Generasi Muda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Himpunan Mahasiswa Manajemen (HMM) Universitas Syiah Kuala (USK) sukses menyelenggarakan Management Creativity Festival (MCF) 2024, sebuah festival tahunan yang menggugah kreativitas generasi muda Aceh. Dengan tema "Encouraging Creative Economy for Gen Z Through Financial Technology and Community Empowerment in Aceh", acara ini berlangsung meriah dari 13 hingga 15 November 2024.
-
Berita | 2 bulan laluWakil Mentri Pertanian RI Terima Kunjungan ARC USK
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Mentri Pertanian (Wamentan) RI Sudaryono menerima kunjungan Pengurus ARC-PUIPT Nilam Universitas Syiah Kuala pada Senin, 11 November 2024 di Kantornya Kementrian Pertanian RI Kawasan Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tim ARC dipimpin langsung oleh Kepala ARC, Syaifullah Muhammad didampingi 7 pengurus ARC lainnya.
-
Aceh | 3 bulan laluPemuda Banda Aceh Dambakan Pemimpin yang Berani Inovasi dan Peduli Lingkungan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Afdhal, Koordinator Sahabat Kolaborasi, memberikan pandangan sosok ideal yang diinginkan oleh warga untuk mengisi kursi wali kota, yaitu pemimpin yang mampu menghadirkan perubahan positif tanpa mengabaikan nilai-nilai lokal.
-
Aceh | 3 bulan laluKembali Torehkan Prestasi, ARC USK Diundang ke Barcelona untuk Global Innovation Awards 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Atsiri Research Center Pusat Unggulan Iptek Perguruan Tinggi (ARC-PUIPT) Nilam Aceh Universitas Syiah Kuala (USK) kembali menorehkan prestasi internasional serta mengharumkan nama Aceh dan Indonesia di kancah internasional.
-
Pemerintahan | 3 bulan laluInovasi Pendekar Kota, Upaya Tingkatkan Kinerja Pendidik dan Tendik di Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Disdikbud Banda Aceh Sulaiman Bakri S.Pd M.Pd mengatakan inovasi "Pendekar Kota" bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan dan validitas data serta mendukung pembayaran tunjangan yang lebih akurat
-
Aceh | 3 bulan laluRekam Sehat Tercatat, Inovasi Layanan Adminduk Kota Banda Aceh Bagi Penduduk Rentan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam upaya memberikan pelayanan administrasi kependudukan yang lebih inklusif dan ramah bagi penduduk rentan, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Banda Aceh meluncurkan inovasi baru bertajuk ‘Rekam Sehat Tercatat’ yang merupakan bagian dari program Layanan Lanjut Usia dan Berkebutuhan Khusus (Restart Prolansia Berkhas).
-
Pemerintahan | 4 bulan laluPercepatan Capaian SDGs 2024 Melalui Industri Hijau dan Inovasi Digital
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menegaskan pentingnya mempercepat pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (TPB/SDGs) dengan fokus pada pengembangan industri hijau dan inovasi digital yang berkelanjutan.
-
Aceh | 4 bulan laluDekranasda Aceh Ajak Pengrajin Kasab di Gampng Pango Deah Terus Berinovasi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Ketua Dekranasda Aceh, Safriati, mengajak para pengrajin di Gampong Pango Deah, Kecamatan Ulee Kareng, Kota Banda Aceh, untuk terus berinovasi dalam menciptakan berbagai produk kerajinan.
-
Ekonomi | 4 bulan laluReinvestasi Pengembangan Model Usaha BUMG, Inovasi Program DPMG Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj. Wali Kota Banda Aceh Ade Surya meluncurkan sekaligus membuka Pelatihan Model Bisnis Reinvestasi Pengembangan Usaha Badan Usaha Milik Desa/Gampong (BUMDes/BUMG), Kamis (26/9/2024). Kegiatan yang digagas oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Gampong (DPMG) Banda Aceh Muhammad Syaifuddin Ambia tersebut, diikuti oleh 28 direktur utama BUMG se-Banda Aceh di Indigo Space Aceh, Kantor Telkom Area Aceh.
-
Aceh | 4 bulan laluInovasi Lampu Underwater Bantu Nelayan Ujong Drien Maksimalkan Tangkapan Ikan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat pesisir dan memaksimalkan hasil tangkapan nelayan, Dosen Perikanan Universitas Teuku Umar (UTU) menggelar pelatihan pembuatan dan penggunaan teknologi lampu underwater untuk alat tangkap ikan gillnets.
Berita Populer

.jpg)
.jpg)
.jpg)
.jpg)

.jpg)
.jpg)
.jpg)
.jpg)