Senin, 03 November 2025
Beranda / /

  • Dr. Edwar M. Nur: Pendidikan Berkarakter di Era AI, Pelajaran dari Tiongkok
    Diaspora | 2 hari lalu
    Dr. Edwar M. Nur: Pendidikan Berkarakter di Era AI, Pelajaran dari Tiongkok

    DIALEKSIS.COM | Shanghai - Pimpinan Perguruan Islam Cendekia Darussalam, Dr. Edwar M. Nur, menjadi salah satu peserta dalam The Belt and Road Teacher Development Exchange Project, program pengembangan guru yang digagas UNESCO bersama sejumlah lembaga pendidikan di Tiongkok. Kegiatan ini berlangsung selama 15 hari, sejak 26 Oktober hingga 11 November 2025, dan diikuti 50 pendidik dari 23 negara.



  • Tgk H. Akmal Abzal: Kebenaran Risalah Nabi Mulai Diabaikan
    Berita | 3 hari lalu
    Tgk H. Akmal Abzal: Kebenaran Risalah Nabi Mulai Diabaikan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pimpinan Lembaga Pendidikan Islam (LPI) Al Anshar Lambaro, Tgk H. Akmal Abzal, S.H.I., M.H., menilai bahwa kebenaran risalah Nabi Muhammad SAW kian terpinggirkan di tengah kehidupan umat Islam saat ini. Menurutnya, risalah yang seharusnya menjadi pedoman hidup mulai tergeser oleh kepentingan duniawi dan pengaruh modernitas.

  • Langkah Kecil, Dampak Besar, Jejak Awal Keberhasilan Mualem Memimpin Aceh
    Pemerintahan | 12 hari lalu
    Langkah Kecil, Dampak Besar, Jejak Awal Keberhasilan Mualem Memimpin Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Berapa pun usia sebuah kepemimpinan, sejatinya bukanlah ukuran keberhasilan seorang pemimpin. Waktu bisa singkat, tetapi arah kebijakan dan pola kerja yang dibangun akan menentukan nasib daerah dalam jangka panjang. Itulah yang kini terlihat dalam kepemimpinan Gubernur Aceh, H. Muzakir Manaf (Mualem), sejak resmi dilantik pada 12 Februari 2025.


  • Tes Baca Al-Qur’an di Sekolah Aceh Utara: Langkah Pemkab Perkuat Pendidikan Islami
    Aceh | 16 hari lalu
    Tes Baca Al-Qur’an di Sekolah Aceh Utara: Langkah Pemkab Perkuat Pendidikan Islami

    DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Dalam rangka menindaklanjuti program keagamaan yang dicanangkan oleh Bupati Aceh Utara H. Ismail A. Jalil, S.E., M.M. (Ayah Wa) bersama Wakil Bupati T. Tarmizi, S.I.Kom. (Panyang), para guru tingkat SD dan SMP di Kabupaten Aceh Utara kini mengikuti tes kemampuan membaca Al-Qur’an yang dilaksanakan di masing-masing Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S).

  • Dari Duapha Sampai Hanapha
    Celoteh-warga | 16 hari lalu
    Dari Duapha Sampai Hanapha

    DIALEKSIS.COM | Celoteh Warga - Di sebuah negeri yang mengelu-elukan klaim penerapan Syariat Islam secara kaffah, ada kisah pilu nan menggelikan tentang nasib kaum duafa. Padahal, konsep agung itu seharusnya menjamin kesejahteraan dan keadilan sosial bagi ummat yang kurang beruntung.

  • Aceh Siap Sambut Islamic Cruise, 3.000 Wisatawan Muslim Hadir di Banda Aceh
    Aceh | 17 hari lalu
    Aceh Siap Sambut Islamic Cruise, 3.000 Wisatawan Muslim Hadir di Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aceh tengah bersiap menyambut momen bersejarah: kedatangan kapal pesiar Islamic Cruise yang akan singgah di Banda Aceh pada 20 Januari 2026 dan 5 Februari 2026. Kapal pesiar bertema wisata Islami dunia ini membawa sekitar 3.000 wisatawan muslim dari berbagai negara.

  • BEM Fakultas Hukum USK: Video Penghinaan Islam Bisa Rusak Stabilitas Keamanan Aceh
    Hankam | 24 hari lalu
    BEM Fakultas Hukum USK: Video Penghinaan Islam Bisa Rusak Stabilitas Keamanan Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala (USK) menilai tindakan akun TikTok @tersadarkan5758 yang menghina agama islam sangat berbahaya dan berpotensi mengganggu stabilitas keamanan di Aceh, daerah yang selama ini dikenal damai dan menjunjung tinggi nilai-nilai Islam.

  • Dr Yusrizal: RIAB Fair XII Ciptakan Generasi Aceh yang Kompetitif dan Islami
    Aceh | 30 hari lalu
    Dr Yusrizal: RIAB Fair XII Ciptakan Generasi Aceh yang Kompetitif dan Islami

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Biro Keistimewaan dan Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Pemerintah Aceh, Dr. Drs. Yusrizal, M.Si., memberikan apresiasi tinggi terhadap penyelenggaraan RIAB Fair XII Tahun 2025, sebuah ajang tahunan bergengsi yang digelar oleh Madrasah Aliyah Ruhul Islam Anak Bangsa (RIAB) pada Sabtu (4/10/2025).

  • Razia Gabungan, Satpol PP WH Aceh Besar Jaring 31 Pelanggar Busana Islami
    Aceh | 1 bulan lalu
    Razia Gabungan, Satpol PP WH Aceh Besar Jaring 31 Pelanggar Busana Islami

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP dan WH) Kabupaten Aceh Besar kembali menjaring sebanyak 31 pelanggar busana islami yang terdiri dari 12 laki-laki dan 19 lainnya perempuan dalam razia gabungan bersama Satpol PP dan WH Aceh, di Jalan Lintas Banda Aceh-Meulaboh, tepatnya di Gampong Lam Geu Eu, Kecamatan Peukan Bada, Kabupaten Aceh Besar, Sabtu (27/9/2025) sore.

  • Satpol PP WH Aceh Besar Gelar Razia Gabungan Busana Islami
    Aceh | 1 bulan lalu
    Satpol PP WH Aceh Besar Gelar Razia Gabungan Busana Islami

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP dan WH) Kabupaten Aceh Besar bersama Satpol PP dan WH Aceh serta melibatkan personel Pomdam Iskandar Muda dan Polresta Banda Aceh menggelar razia gabungan penegakan busana islami, di depan Gedung Wali Nanggroe Aceh, Gampong Lamblang Manyang, Kecamatan Darul Imarah, Aceh Besar, Kamis (25/9/2025).

  • UIN Ar-Raniry Dorong Reposisi Islam Asia Tenggara
    Aceh | 1 bulan lalu
    UIN Ar-Raniry Dorong Reposisi Islam Asia Tenggara

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - UIN Ar-Raniry mendorong reposisi studi Islam Asia Tenggara agar tidak lagi dipandang sebagai pinggiran dari tradisi Islam global. Kawasan ini dinilai memiliki varian otentik yang lahir dari interaksi dengan sejarah, budaya, dan masyarakat setempat.


« 1 2 3 4 5 6 7 8 »