Beranda / /

  • Fakta Nyata Pasca Pemilu 2024, Evaluasi dari Ahli Kepemiluan
    Polkum | 11 hari lalu
    Fakta Nyata Pasca Pemilu 2024, Evaluasi dari Ahli Kepemiluan

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Proses rekapitulasi nasional pemilu serentak 2024 yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih dalam jalur penuh hingga tanggal 20 Maret mendatang. Namun, sorotan tajam kembali terarah pada realitas yang di lapangan, yang menunjukkan ketidakmampuan dalam menghasilkan pemilu yang adil, berintegritas, dan demokratis.Proses rekapitulasi nasional pemilu serentak 2024 yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih dalam jalur penuh hingga tanggal 20 Maret mendatang. Namun, sorotan tajam kembali terarah pada realitas yang di lapangan, yang menunjukkan ketidakmampuan dalam menghasilkan pemilu yang adil, berintegritas, dan demokratis.

  • Transparansi Terpampang, Rapat Pleno KIP Aceh Menuju Tahap Akhir
    Polkum | 17 hari lalu
    Transparansi Terpampang, Rapat Pleno KIP Aceh Menuju Tahap Akhir

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hari ketujuh pelaksanaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Provinsi Aceh Pemilihan Umum Tahun 2024 berlangsung di Asrama Haji Embarkasi Aceh pada Senin (11/03). 

  • Komentar Munawarsyah Menohok KIP Aceh, Simak Pemikirannya!
    Polkum | 17 hari lalu
    Komentar Munawarsyah Menohok KIP Aceh, Simak Pemikirannya!

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Munawarsyah, mantan Komisioner Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, menyampaikan pandangannya melalui platform media sosial Facebook tentang pentingnya menjaga integritas lembaga pemilihan.

  • Apresiasi Tgk. Akmal Abzal Terhadap KPU atas Penerbitan SK Komisioner
    Aceh | 2 bulan lalu
    Apresiasi Tgk. Akmal Abzal Terhadap KPU atas Penerbitan SK Komisioner

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Keputusan KPU RI yang menerbitkan Surat Ketetapan (SK) untuk komisioner Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Tamiang, Aceh Besar, dan Pidie, pasca beberapa bulan stagnan, mendapatkan apresiasi setinggi-tingginya dari Tgk. Akmal Abzal, Mantan Komisioner KIP Aceh selama dua periode.

  • KPU Tetapkan 5 Komisioner KIP Aceh Besar
    Aceh | 2 bulan lalu
    KPU Tetapkan 5 Komisioner KIP Aceh Besar

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Setelah sekian lama terjadi kekosongan Komisioner, kini Komisi Pemilihan Umum (KPU) akhirnya menetapkan 5 anggota Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Aceh Besar Periode 2023-2028.



  • Direktur JSI Minta Komisioner KIP Pidie Segera Dilantik
    Polkum | 3 bulan lalu
    Direktur JSI Minta Komisioner KIP Pidie Segera Dilantik

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Pemilihan Umum (KPU) akhirnya menetapkan 5 orang komisioner anggota Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Pidie Provinsi Aceh Periode 2023-2028.

    Ketika ditanya Dialeksis.com kepada Direktur Eksekutif Jaringan Survei Inisiatif (JSI) Ratnalia Indriasari menanggapi putusan KPU soal penetapan komisioner Komisi Independen Pemilihan Kabupaten Pidie, dirinya mendorong agar komisioner KIP Pidie tersebut segera dilantik. 

  • Kekosongan Komisioner KIP di Tiga Kabupaten, KIP Aceh: Tahapan Pemilu Tidak Terganggu
    Aceh | 3 bulan lalu
    Kekosongan Komisioner KIP di Tiga Kabupaten, KIP Aceh: Tahapan Pemilu Tidak Terganggu

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tersisa 3 kantor KIP kabupaten kota di Aceh yang masih kekosongan komisioner. Pasalnya KPU RI belum bisa mengeluarkan SK pelantikan komisioner, karena ada kendala pada proses penandatanganan keputusan dari ketua DPRK kabupaten kota setempat.


    Adapun tiga KIP yang belum memiliki komisioner diantaranya KIP Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh Besar, dan Pidie. 

  • Komisioner Bawaslu RI Ungkap Penyebab Lahirnya Polarisasi Politik
    Polkum | 3 bulan lalu
    Komisioner Bawaslu RI Ungkap Penyebab Lahirnya Polarisasi Politik

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Anggota Bawaslu, Herwyn JH Malonda mengungkapkan, faktor-faktor yang memungkinkan terjadinya polarisasi di tengah masyarakat saat Pemilu 2024. Dia menyebut, ada tiga faktor yang menyebabkan polarisasi yaitu media sosial, netralitas aparatur sipil negara (ASN), dan politik identitas.

  • KPU RI Keluarkan SK Penetapan Komisioner KIP Langsa
    Polkum | 5 bulan lalu
    KPU RI Keluarkan SK Penetapan Komisioner KIP Langsa

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI melalui Surat Keputusan Nomor 1311 Tahun 2023 Tentang Pengangkatan anggota Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Langsa, Provinsi Aceh Periode 2023-2028.

  • LPS Umumkan Daftar Bunga Deposito, Berikut Ini Suku Bunganya
    Ekonomi | 5 bulan lalu
    LPS Umumkan Daftar Bunga Deposito, Berikut Ini Suku Bunganya

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Bank Indonesia diketahui masih mempertahankan suku bunga acuan pada tingkat 5.75%. Meski begitu, hingga kini belum ada kenaikan signifikan rata-rata bunga deposito di industri perbankan. Ketua Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Purbaya Yudhi Sadewa menilai hal tersebut menunjukkan bahwa likuiditas bank di tanah air masih terbilang aman.

  • Mantan Komisioner Bawaslu Banda Aceh: Jangan Lantik Komisioner yang Bermasalah
    Aceh | 7 bulan lalu
    Mantan Komisioner Bawaslu Banda Aceh: Jangan Lantik Komisioner yang Bermasalah

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Sehubungan dengan Pemilu 2024 semakin dekat, sementara proses seleksi Bawaslu di tingkat kabupaten/kota diduga masih bermasalah. Keterlambatan pengumuman seleksi Bawaslu Tingkat Kabupaten/Kota mengakibatkan kekosongan pimpinan Bawaslu di 514 Kabupaten/kota, karena masa jabatan telah berakhir pada 14 Agustus 2023 kemarin.

« 1 2 3 »